RUMUS EXCEL

16 Maret 2015


Microsoft Excel atau Microsoft Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation yang dapat dijalankan pada Microsoft Windows dan Mac OS. Aplikasi ini memiliki fitur kalkulasi dan pembuatan grafik yang, dengan menggunakan strategi marketing Microsoft yang agresif, menjadikan Microsoft Excel sebagai salah satu program komputer yang populer digunakan di dalam komputer mikro hingga saat ini. Bahkan, saat ini program ini merupakan program spreadsheet paling banyak digunakan oleh banyak pihak, baik di platform PC berbasis Windows maupun platform Macintosh berbasis Mac OS, semenjak versi 5.0 diterbitkan pada tahun 1993. Aplikasi ini merupakan bagian dari Microsoft Office System, dan versi terakhir adalah versi Microsoft Office Excel 2013 yang diintegrasikan di dalam paket Microsoft Office System 2013.

SUM

FUNGSI : DIGUNAKAN UNTUK MENJUMLAH DATA NUMERIK PADA SUATU SEL ATAU RANGE



NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI

F1-2009
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
175.000.000

F2-5871
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
215.000.000

F3-5478
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
150.000.000

F2-5872
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
125.000.000

F1-2010
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
325.000.000

F1-2011
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
145.000.000

F3-5479
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
125.000.000

TOTAL TRANSAKSI
1.260.000.000

=SUM(G7:G13)


AVERAGE


FUNGSI :  MENCARI NILAI RATA-RATA DALAM SEKELOMPOK DATA (DATABASE) SESUAI DENGAN
               KRITERIA YANG DI TETAPKAN




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI


F1-2009
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
175.000.000


F2-5871
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
215.000.000


F3-5478
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
150.000.000


F2-5872
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
125.000.000


F1-2010
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
325.000.000


F1-2011
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
145.000.000


F3-5479
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
125.000.000


RATA-RATA TRANSAKSI
180.000.000


=AVERAGE(G7:G13)








COUNT


FUNGSI : MENGHITUNG BANYAK DATA DALAM SEBUAH BARISAN CELL.




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI


1
08/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
175.000.000


2
12/05/04
Malabar, PT
Lumajang
Farid
215.000.000


3
12/05/04
Malioboro, PT
Lumajang
Indra
150.000.000


4
13/05/04
Prima, PT
Lumajang
Habib
125.000.000


5
15/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Linda
325.000.000


6
17/05/04
Batavia, PT
Lumajang
Lina
145.000.000


7
19/05/04
Gardena, PT
Lumajang
Santi
125.000.000


7 kali
JUMLAH DATA


=COUNT(B7:B13)



COUNTA

FUNGSI : MENGHITUNG BANYAKNYA DATA( HANYA DATA) PADA SEBUAH BARISAN CELL.
                 HAMPIR SAMA DENGAN COUNT TETAPI BEDANYA DI ANGKA DAN DATA SAJA.



NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI


1
08/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
175.000.000


2
12/05/04
Malabar, PT
Lumajang
Farid
215.000.000


3
12/05/04
Malioboro, PT
Lumajang
Indra
150.000.000


4
13/05/04
Prima, PT
Lumajang
Habib
125.000.000


5
15/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Linda
325.000.000


6
17/05/04
Batavia, PT
Lumajang
Lina
145.000.000


7
19/05/04
Gardena, PT
Lumajang
Santi
125.000.000


42 kali
JUMLAH DATA

=COUNTA(B7:B13)




COUNTIF


FUNGSI :  MENGHITUNG BANYAKNYA DATA DENGAN KRITERIA TERTENTU, , BISA DIA BERUPA NAMA YANG SAMA, ANGKA YANG SAMA DAN LAIN SEBAGAI NYA.




HURUF




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI


1
08/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
175.000.000


2
12/05/04
Malabar, PT
Jakarta
Farid
215.000.000


3
12/05/04
Malioboro, PT
Bogor
Indra
150.000.000


1
13/05/04
Prima, PT
Lumajang
Rafsanjani
125.000.000


1
15/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
325.000.000


6
17/05/04
Batavia, PT
Depok
Lina
145.000.000


1
19/05/04
Gardena, PT
Lumajang
Rafsanjani
125.000.000


JUMLAH WILAYAH LUMAJANG
4 kali



=COUNTIF(B7:B13;"Lumajang")



ANGKA




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI


1
08/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
175.000.000


2
12/05/04
Malabar, PT
Jakarta
Farid
215.000.000


3
12/05/04
Malioboro, PT
Bogor
Indra
150.000.000


1
13/05/04
Prima, PT
Lumajang
Rafsanjani
125.000.000


1
15/05/04
Jayakarta, PT
Lumajang
Rafsanjani
325.000.000


6
17/05/04
Batavia, PT
Depok
Lina
145.000.000


1
19/05/04
Gardena, PT
Lumajang
Rafsanjani
125.000.000


4 kali
JUMLAH WILAYAH LUMAJANG


=COUNTIF(B7:B13;1)



LEFT


FUNGSI : UNTUK MENGAMBIL BEBERAPA KARAKTER DARI DATA DI MICROSOFT EXCEL DIMULAI
                 DARI KIRI.




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
KODE


4545
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
45


2163
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
21


4639
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
46


2314
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
23


5647
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
56


1321
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
13


2586
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
25




KODE DIAMBIL 2 KARAKTER NO FAKTUR DARI KIRI
=LEFT(B6:B12;2)



RIGHT


FUNGSI : UNTUK MENGAMBIL BEBERAPA KARAKTER DARI DATA DI MICROSOFT EXCEL YANG ADA
                 DISEBELAH KANAN.




NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
KODE


4545
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
45


2163
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
63


4639
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
39


2314
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
14


5647
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
47


1321
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
21


2586
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
86




KODE DIAMBIL 2 KARAKTER NO FAKTUR DARI KANAN
=RIGHT(B6:B12;2)



MID

FUNGSI : UNTUK MENGAMBIL BEBERAPA KARAKTER DARI DATA DI MICROSOFT EXCEL DIMULAI DARI TENGAH.


NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
KODE


45456
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
54


21636
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
16


46394
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
63


23141
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
31


56477
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
64


13218
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
32


25862
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
58



KODE DIAMBIL 2 KARAKTER NO FAKTUR DARI KIRI BERJUMLAH 2 KARAKTER
=MID(B6;2;2)



MAX & MIN

FUNGSI MAX : UNTUK MENGAMBIL NILAI MAXIMAL

FUNGSI MIN : UNTUK MENGAMBIL NILAI MINIMAL


NO FAKTUR
TANGGAL
PELANGGAN
WILAYAH
WIRANIAGA
TRANSAKSI



45456
08/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
175.000.000



21636
12/05/04
Malabar, PT
Bandung
Andri
215.000.000



46394
12/05/04
Malioboro, PT
Jakarta
Santi
150.000.000



23141
13/05/04
Prima, PT
Bandung
Dedi
125.000.000



56477
15/05/04
Jayakarta, PT
Jakarta
Linda
325.000.000



13218
17/05/04
Batavia, PT
Jakarta
Lina
145.000.000



25862
19/05/04
Gardena, PT
Yogyakarta
Santi
125.000.000


TRANSAKSI MAX
=MAX(G6:G12)                                    
325.000.000

TRANSAKSI MIN
=MIN(G6:G12)
125.000.000



Tidak ada komentar:

Posting Komentar